Cara Membuat Link Menuju ke Bagian Tertentu

MATERI PENDUKUNG

Pembuatan Link

Membuat link yang menuju ke bagian tertentu dilakukan dengan cara Menambahkan Anchor pada URL link. Perhatikan 2 skema berikut:

HTML postingan
Membuat Link yang menuju ke bagian tertentu


Hasil
membuat link mengarah ke elemen tertentu


Lainnya

  • Atribut ID hasrus bersifat unik. Sautu ID harus berbeda dengan ID lainnya pada halaman atau postingan yang sama. Dengan kata lain, anda hanya bisa menggunakan nama ID tertentu sebanyak satu kali dalam satu postingan. Hal yang perlu diketahui disini adalah ruang lingkup unik ini hanya berlaku per-halaman. Diisalkan jika pada suatu postingan anda mendefinisikan ID dengan nama parafrag-1 dan parafrag-2, untuk postingan yang akan anda terbitkan selanjutnya, anda tetap bisa menggunakan kedua ID tersebut. Ya, sifat unik ini hanya berlaku per halaman, bukan per blog.

    Baca juga: Atribut HTML: id
Komentar